headline photo

Susahnya Mendapatkan Air di Desa Tonrorita, Biring Bulu

Pada musim kemarau, masyarakat desa Tonrorita kesulitan mendapatkan air, ini semua disebabkan karena kurangnya perhatian dari pemerintah yang kita tau bahwa air adalah sumber kehidupan. Padahal banyak sekali sumber  air yang dapat disalurkan ke desa tersebut yang mata airnya berasal dari dusun batuborong yang letaknya sekitar 50 km dari desa Tonrorita yang bisa dimanfaatkan. Mereka terpaksa mencari dan mengkonsumsi air bersih dengan cara menggali lubang air yang berada di tebing pegunungan yang jaraknya sejauh 5km dan harus naik turun gunung, itupun harus dibawa pake kuda. 
Setiap subu jam 4 dini hari, warga sudah bangun dan langsung pergi ambil air karena biasanya antri dan biasa pula tidak kebagian. Warga desa berharap, ada perhatian dari pemerintah setidaknya memberikan bantuan dana untuk menyalurkan air kedesa tersebut dan mendirikan penampungan air untuk dibagi ketiap- dusun disekitarnya

Bookmark and Share

0 komentar:

Posting Komentar

Saya sangat membutuhkan komentar Anda,jadi jangan asal buka coy....please your comen...!